Category: Transportasi

header

Penghapusan 3 in 1 di Jakarta: Setuju atau Tidak? – Survey Report

by on April 27, 2016

Kebijakan pemerintah provinsi DKI Jakarta (Pemprov DKI) untuk menghapus peraturan tentang 3 in 1 sebagai upaya mengurangi dampak sosial dan membantu mengurai kemacetan lalu lintas ibu kota menuai kontroversi. Sebagian pihak mendukung langkah yang ditempuh oleh Pemprov DKI Jakarta, namun sebagian lain menyangsikan langkah tersebut. Uji coba penghapusan 3 in 1 sendiri telah dilakukan sejak […]

avatar

[ INFOGRAFIS ] Survey Mudik 2015

by on Juni 1, 2015

Hai JAKPATers JAKPAT mau share hasil survey terakhir tentang Mudik 2015. Survey ini dilakukan kepada beberapa responden di Jabodetabek, Surabaya, Bandung dan Yogyakarta. Hasil survey ini kami tampilkan dalam bentuk infografis berikut :

header_mrt_in

Dampak Mass Rapid Transportation di Jakarta

by on Februari 9, 2015

Status Jakarta sebagai ibu kota Indonesia menjadikan Jakarta sebagai pusat kegiatan ekonomi dan pusat kegiatan pemerintah. Karenanya, tidak heran banyak kantor pusat perusahaan-perusahaan yang beroperasi dan bertempat di Jakarta, mulai dari perusahaan kecil hingga perusahaan besar. Selain itu, kegiatan pemerintah pusat juga dilaksanakan di Jakarta, seperti kita tahu tempat kediaman presiden dan kantor-kantor pemerintah seperti […]

header_pesawat

[ Hasil ] Infografis Kebiasaan Bepergian dengan Pesawat

by on Oktober 28, 2014

Hi, JAKPATers! Berikut adalah hasil survey terbaru JAKPAT tentang kebiasaan masyarakat bepergian menggunakan pesawat terbang. Kami melibatkan 771 responden yang menyatakan pernah bepergian menggunakan pesawat. Berikut adalah hasilnya

spbu2

[ HASIL ] Survey Kelangkaan BBM di Beberapa Kota Pulau Jawa

by on September 7, 2014

Minggu lalu, JAKPAT mengadakan survey tentang Kelangkaan BBM di beberapa kota di Pulau Jawa. Adapun responden diambil dari yang berlokasi di provinsi DI Yogyakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, DKI Jakarta, Banten dan Jawa Timur dengan proporsi masing-masing responden untuk masing-masing provinsi adalah sebagai berikut : 1. Jawa Barat 277 Responden / 31% 2. Jawa Tengah […]

COVER MUDIK

[ HASIL SURVEY ] MUDIK DAN LEBARAN 2014

by on Agustus 1, 2014

Salam JAKPAT! Minal Aidin Wal Faidzin, Mohon Maaf Lahir Batin JAKPATers Bagaimana JAKPATers setelah satu minggu berlibur merayakan lebaran bersama dengan sanak keluarga di kampung halaman? Tentunya sudah segar dan siap kembali beraktivitas menyambut bulan Agustus dengan penuh semangat ya! JAKPAT juga ingin mengucapkan hati-hati dalam perjalanan bagi anda yang sedang menempuh perjalanan arus balik. […]